Global-News.co.id
TNI

Petani Kayu Juga Diuntungkan Dengan Adanya TMMD


Gresik – Dengan adanya TMMD di Desa Siwalan ternyata banyak yang diuntungkan, salah satunya adalah pedagang kayu Endar (59) asal Desa Siwalan Kecamatan Panceng, Kabupaten Gresik, Rabu (23/6/21)
.
Rasa terima kasih juga terucap oleh Endar,karena merasa sangat terbantu dengan adanya perbaikan jalan yang memang keseharianya digunakan untuk mengangkut kayu yang dibelinya dari warga.

“Kami sangat sangat bersyukur pak TNI, akhirnya jalan ini akan diperbaiki menjadi lebih baik lagi, kami warga Desa Siwalan memang sudah lama berharap agar jalan ini segera diperbaiki karena sangat vital untuk perekonomian warga,”ujarnya.

Dengan pengpavingan jalan tersebut, diharapkan nantinya akan bisa meningkatkan perekonomian warga Desa Siwalan dan sekitarnya. (*)

baca juga :

Prajurit TNI Mengayak Pasir di Pekerjaan RTLH untuk Pasang Batako

Titis Global News

Tak Ada Kata Pantang Menyerah, Giat Bersihkan Saluran Air

gas

Letkol Inf Taufik Ismail Mengapresiasi Warga Desa Siwalan Karna Ikut Andil Dalam Pengerjaan Jalan

gas