Global-News.co.id
TNI

Satgas TMMD 111 Gresik Pindahkan Tumpukan Paving untuk Keindahan Desa

GRESIK- Paving bekas jalan yang telah dibongkar oleh Anggota Satgas TMMD 111 Kodim 0817/Gresik, bersama masyarakat ditumpuk di halaman Balaidesa Siwalan, Kecamatan, Panceng, Kabupaten Gresik, Selasa (29/6/2021).

Namun, kondisi paving bekas pembongkaran jalan itu kondisinya berantakan, sehingga Anggota Satgas TMMD bergotong royong untuk memindahkan tumpukan paving sisa pembongkaran jalan.

“Pemindahan dilakukan guna merapikan Tempat tersebut,” ujar Anggota Satgas TMMD 111 Kodim Gresik, Serma Sudarman. Diharapkan dengan kondisi yang rapi dan bersih, anggota Satgas TMMD tahun 2021 maupun warga desa yang bekerja bisa lebih nyaman dan lebih produktif. *

baca juga :

TMMD ke-111 TNI Hadir Bersama Masyarakat, Perbaiki Infrastruktur Jalan Pedesaan

Titis Global News

Kendaraan Tidak Bisa Lewati Jalan Sempit, Material Rehab RTLH Diangkat Manual

gas

Bukan Hanya di Cor Biasa, Lantai Rumah Pak Karjono Akan Dipasang Keramik

gas