Global-News.co.id
TNI

Lega Rasanya Berhasil Bantu Giat Pengurukan Jalan 617 M di TMMD Kodim Gresik

GRESIK – Masyarakat di Desa Siwalan, Kecamatan Panceng, Kabupaten Gresikseperti bangun dari mimpinya. Pasalnya, anggota TNI dari Kodim 0817/Gresikmemberikan kabar baik mengenai pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 111 Tahun Anggaran 2021

Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian TNI AD kepada pemerintah daerah dan juga masyarakat dalam menjembatani pemerataan pembangunan di segala bidang.

Satgas TMMD ke-111 Kodim 0817/Gresik dari Yon Arhanud 8/MBC dan TNI AL, Dpp gotong royong untuk pengurukan jalan sepanjang 617 m demi demi kemajuan desa, lokasi di Dusun Bejan, Desa Siwalan, Kec. Panceng, yang pagi ini masih ngebut dalam pengerjaannya.

Serda So’im Rabu (07/7/2021), menjelaskan puas rasanya telah membantu giat pengurukan jalan 617 m di TMMD Kodim Gresik tunjang pemasangan paving di Desa Siwalan. Semoga target pengerjaan bisa terselesaikan tepat waktu dan TMMD Gresik sukses. (*)

baca juga :

Jelang Penutupan Satgas TMMD dan Warga Tebang Pohon

Titis Global News

RTLH Milik Misriah Sudah Seratus Persen Jadi

gas

Spanduk Dilokasi Sasaran TMMD Mulai Dipasang

gas