Global-News.co.id
TNI

Pemasangan Penyangga Atap Rumah Harus Ekstra Benar dan Berkesesuaian

GRESIK – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-111 tahun 2021 yang sedang dilaksanakan Kodim Gresik, di Desa Siwalan, Kecamatan Panceng, Kabupaten Gresik, bukanya tanpa tantangan dalam pengerjaanya,berbagai hambatan dan rintangan pun harus dilalui demi suksesnya kegiatan tersebut, Minggu (27/6/2021).

Salah satu hambatan yang sangat dirasakan antara lain medan yang panas karena berada tengah persawahan. Adapun untuk hambatan dalam pengerjaan sasaran rehab rumah adalah di kala mulai mengerjakan bagian atas atau mulai pengerjaan atap,seperti yang dilakukan pada rumah Karjono (63) yang baru saja dikerjakan pemasangan kayu pancangan atas/blandar.

“Yang saat ini kita kerjakan memang sederhana dan kelihatanya tidak berbahaya,namun jangan salah,apabila tidak konsentrasi sekali terpeleset bisa jatuh,” ujar Koptu Syaiful yang sedang melakukan pemasangan tiang pancang atas tersebut. *

baca juga :

Tangan Terampil Anggota Pra TMMD Pasang Batako

Titis Global News

Satgas Anyam Kawat Untuk Bronjong

gas

Pacul Digunakan untuk Giat Pengurukan Jalan 617 M di TMMD Kodim Gresik

Titis Global News