Global-News.co.id
Indeks Metro Raya Utama

Pilkada Serentak, Golkar Berharap Bisa Menang di 13 Kab/Kota

Ketua DPD Golkar Jatim Sarmudji optimistis Golkar dapat menang mayoritas di daerah yang selenggarakan Pilkada serentak di Jatim.

SURABAYA (global-news.co.id) –
Golkar akui  untuk menjadi partai pemenang di Jatim sangatlah sulit. Mengingat genisasi di Jatim adalah NU dan abangan.
Meski demikian, Ketua DPD Golkar Jatim Sarmudji optimistis Golkar dapat menang sebagai modal untuk memenangkan Pemilu 2024. Karena itu, pihaknya berusaha keras untuk memenangkan pemilukada serentak pada 9 Desember 2020.
“Kami terus menyusun kekuatan lewat mesin politik partai agar pemilukada serentak golkar dapat menang di 13 kab/kota dari 19 kab/kota yang melaksanakan pilkada,” tegas pria yang juga Anggota Komisi IX DPR RI ini. Sabtu (3/10/2020).
Jika Golkar menang di Jatim, hal itu dapat menjadi modal Golkar dapat menjadi partai pemenang secara nasional.
Di sisi lain, Sarmudji mengakui banyak calon kepala daerah yang diusung Golkar pada pilkada serentak mendatang adalah maturalisasi. Yaitu mantan birokrasi yang maju dan dapat rekomendasi dari partai Golkar
Di antaranya Kota Blitar, Lamongan, Kab
Mojokerto dan lima daerah lainnya yang menggelar Pilkada serentak.  cty

baca juga :

Liga 1: Kesalahan Individu Jadi Biang Kekalahan Persija

Redaksi Global News

Akibat Kecelakaan di Semarang Dua KA Tujuan Daop 8 Terlambat

Tragedi Kanjuruhan: Gubernur Khofifah Sebut Hadirnya Pemerintah Menunjukkan Komitmen Kuat Usut Tuntas Insiden

Redaksi Global News