Global-News.co.id
Madura Metro Raya Utama

Apol Kompol SMPP Pamekasan ’82

SURABAYA (global-news.co.id) – Setidaknya 30 lulusan SMPP Pamekasan Angkatan ’82 mengadakan acara “Apol Kompol” di Cafe and Resto Makan Times, Surabaya, Sabtu (18/3/2018).

Acara yang diprakarsai Herrick itu dimaksudkan untuk memupuk tali silaturrahim.

Pertemuan ini diikuti lintas kelas. Artinya, mereka yang hadir berasal dari berbagai kelas, yakni IPA dan IPS. Mereka yang hadir selain dari Pamekasan Madura, juga dari Jakarta, Bandung, hingga Malang.

Ferdy, salah seorang alumni mengatakan, pertemuan ini dapat dikatakan sebagai melepas kangen. “Kita-kita ini ada yang puluhan tahun tak bertemu, ini kesempatan untuk melepas kangen,” katanya. (Erfandi Putra)

baca juga :

PLTSa Pertama di Indonesia Siap Beroperasi di Surabaya

Redaksi Global News

SIG Sabet Dua Penghargaan dalam Ajang Top CSR Awards 2022

Redaksi Global News

Dispendik Jatim Mulai Sosialisasikan PPDB SMA/SMK Tahun 2024/2025

Redaksi Global News